Computerized Hair Stylist

Kebutuhan akan gaya rambut akan selalu bergerak dinamis siring perubahan jaman mengikuti trend atau mode. Tentunya dengan perubahan gaya ini diperlukan suatu alat agar kita dengan mudah mengubah penampilan rambut kita sesuai dengan imajinasi dan keinginan kita.

Penggunaan Computerized Hair Stylist designed by SainsHack Copyright@2014

Penggunaan Computerized Hair Stylist designed by SainsHack Copyright@2014

Dengan menggunakan SH-Computerized Hair Stylist ini, kita dapat dengan mudah mengubah gaya rambut kita tanpa menuju tukang potong rambut. Cukup memasukkan kepala kita pada helm yang berisi pemotong rambut mekanis/pemotong rambut berbasi laser) dimana bentuk gaya rambut dapat kita konfigurasi program melalui komputer.

Konfigurasi Helm dengan komputer untuk seleksi gaya rambut SainsHack Copyright@2014

Konfigurasi Helm dengan komputer untuk seleksi gaya rambut SainsHack Copyright@2014

Proses dalam program komputer dapat digambarkan sebagai berikut,
-Proses Hair Pattern Generation
gambar gaya rambut->image processing 3D->pattern rambut 3D->simpan database(DB)

-Proses pada aplikasi/implementasi
seleksi foto gaya rambut sesuai keinginan->get pattern rambut 3D dari DB->command ke aktuator gunting mekanis/laser dalam helm.

Budiman Putra

Budiman Putra

Menyelesaikan Sarjana di Teknik Fisika, ITS (2009), M.Eng and Ph.D bidang Human and Environmental Informatics di Kumamoto University, Jepang (2018, 2021). Sejak 2015 aktif sebagai peneliti di LIPI / BRIN.

You may also like...

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

CAPTCHA Image

*